Baca Juga
Korea Utara kembali melakukan uji coba rudal balisitik ke laut Jepang. Hal ini memicu kemarahan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe karena rudal tersebut jatuh di wilayahnya.
Uji coba itu dilakukan Minggu pagi waktu setempat. Rudal balistik bisa meluncur sejauh 700 kilometer dan bertahan di udara bertahan 30 menit sebelum jatuh ke laut.
Ini memicu kekhawatiran Jepang terhadap tindakan Korea Utara yang tidak tidak mau diatur dan terus memperkeruh suasana di Semenanjung Korea.
Korea Utara Uji Rudal Balistik, Jepang Cemas
4/
5
Oleh
Roy